PEKANBARU (RIAUPOS.CO) - Munculnya ratusan titik panas atau hotspot dalam sepekan terakhir membuat Pemerintah Daerah dan stakeholders beregerak cepat mengatasi permasalahan tersebut. Hal ini ditandai dengan dibukanya kembali Posko Siaga Darurat Asap Riau di Lanud roesmin Nurjadin Pekanbaru.